Terjual 10 Juta Copy Dalam 4 Hari, Black Myth: Wukong Menjadi Salah Satu Game Terlaris Sepanjang Masa
Sudah hampir empat tahun sejak pengembang Black Myth: Wukong, Game Science, pertama kali merilis trailer yang berhasil menarik perhatian banyak gamers di seluruh dunia. Trailer ini tidak hanya memukau para